Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

BUSINESS CASE: OPTIMALISASI PENGGUNAAN FOODTRUCK BERBASIS SOCIAL MEDIA (SOSMED) SEBAGAI SOLUSI SOLUTIF DALAM PEMASARAN COFFEE SHOP DONGENG KOPI

Gambar
Proposal business case ini merupakan lomba business case 2017  pertama yang diikuti oleh saya, Novica Widya Astuti dan Arief Mualim. Kami melakukan presentasi proposal Business Case kami di Kampus 2 UPN "Veteran" Yogyakarta, hal tersebut kami lakukan karena kami lolos sebagai finalis. Namun sayangnya gelar juara belum berhasil kami raih. Akan tetapi pengalaman dan pertemanan sudah cukup untuk membayar semuanya terlebih lagi karena lomba ini free dan kami memperoleh makanan dan jam dinding yang sangat bermanfaat haha.

ESSAY: CUCU BUTI “CUMI – CUMI BUMBU TINTA” SEBAGAI WUJUD OPTIMALISASI POTENSI LOKAL MELALUI KULINER KHAS SULAWESI TENGAH GUNA MENINGKATKAN PEREKONOMIAN NASIONAL BERBASIS SEKTOR PERIKANAN DAN KELAUTAN

Essay ini merupakan karya saya bersama tim saya yaitu Novica Widya Astuti dan Arief Mualim ketika kami masih menuntut ilmu di UPN "Veteran" Yogyakarta semester 5. Essay ini kami buat guna mengikuti National Essay Competition yang diselenggarakan oleh HMBP PSDKU UNAIR.

ESSAY: GRAND DESIGN ECOTOURISM BERBASIS FISH PARK MELALUI OPTIMALISASI PULAU TAK BERPENGHUNI GUNA MENINGKATKAN PEREKONOMIAN NASIONAL

Essay ini merupakan salah satu essay yang saya buat guna mengikuti lomba essay nasional yang diselenggarakan oleh salah satu Himpunan Mahasiswa di UNAIR, saat itu saya berhasil masuk dalam finalis 10 besar.